Sabtu, 27 Juli 2013

BRACOM OF SMASTA



“Brain Competition & 5thSpeech Contest Of SMASTA 2012”

TEMA KEGIATAN
Quality Never Goes Out of Intelligent
            Dalam lingkungan generasi muda bangsa Indonesia dapat di lihat semakin tinggi dan meningkatnya kenakalan remaja yang semakin merusak generasi penerus bangsa kita. Untuk itu perlu digali dan diarahkan potensi-potensi yang dimiliki oleh generasi penerus bangsa ini agar memiliki kualitas yang sangat baik. Oleh karena itu saya tertarik untuk menggunakan tema  Quality Never Goes Out of Intelligent” , yang berarti kualitas tidak bisa jauh dari kecerdasan, jadi kecerdasan yang tinggi diperlukan untuk meraih kualitas yang baik.
PELAKSANAAN KEGIATAN
Pelaksanaan kegiatan direncanakan sama seperti tahun sebelumnya yaitu pada Bulan September. Dan cakupan peserta akan lebih luas yaitu akan dicari surat rekomendasi dari Dinas Provinsi.
SYARAT PENDAFTARAN
Teknis kegiatan dari tahun lalu mengalami sedikit perubahan yaitu :
·        Setiap perserta wajib mewakili sekolahnya masing-masing (merupakan delegasi sekolah)
·        Masing-masing pesrerta mengumpulkan pas photo terbaru berukuran 3 x 4 sebanyak 2 lembar (satu langsung ditempell pada formuulir pendaftaran, satu dibawa ketika registrasi ulang)
·        Masing-masing peserta diwajibkan mengisi formulir  pendaftaran serta menyerahkan fotocopy kartu pelajar yang masih berlaku dan telah disahkan oleh instansi yang bersangkutan, serta dibawa saat bersangkutan. (jika tidak ada kartu pelajar sertakan surat pembuktian sekolah di sekolah yang bersangkutan)
·        Membayar biaya pendaftaran sebesar Rp 65.000 untuk 1 orang peserta.
·        Bagi tiap-tiap sekolah yang menyertakan lebih 5 orang siswa maka akan diperbolehkan gratis 1 siswa

KETENTUAN-KETENTUAN BRACOM OF SMASTA
v UMUM
1.       Peserta hadir 30 menit sebelum acara dimulai
2.       Peserta yang datang terlambat hanya dapat  mengikuti tes setelah mendapat ijin dari panitia pengawas dan tidak mendapat tambahan waktu
3.       Para peserta dilarang mengaktifkan Handphone pada saat tes berlangsung
4.       Peserta diwajibkan mengenakan seragam sekolahnya saat mengikuti perlombaan
5.       Peserta wajib melakukan registrasi ulang sebelum perlombaan, dengan membawa surat pengantar dari sekolahnya masing-masing
6.       Peserta wajib membawa sendiri alat tulisnya (pensil 2B, penghapus, dll), dan tidak diperkenankan membaawa alat hitung dan kamus elektronik atau sejenisnya
7.       Peserta tidak ditanggung transportasi dan akomodasi
8.       Hasil perlombaan tidak dapat diganggu gugat
9.       Peraturan pelaksanaan perlombaan akan diatur pada saat technical meeting
10.  Hal-hal yang belum jelas dapat ditanyakan pada saat technical meeting

1 komentar:

  1. Lucky Club Casino Site ᐈ Live Dealer Games | Lucky Club Casino
    Lucky Club Casino was established in 2006 and has since grown into a world of online luckyclub.live gambling platforms. It offers all kinds of fun and excitement.

    BalasHapus